PENGUMUMAN SELEKSI TERBUKA DAN KOMPETITIF JABATAN PIMPINAN TINGGI PRATAMA DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KAB. PURBALINGGA
Dalam rangka mewujudkan proses pengisian Jabatan Pimpinan Tinggi yang transparan dan akuntabel, Pemerintah Kabupaten Purbalingga melaksanakan Seleksi Terbuka dan Kompetitif bagi 5 (lima) Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama yang saat ini lowong, di antaranya: 1. Kepala Bappelitbangda (Badan Perencanaan Pembangunan dan Penelitian Pengembangan Daerah)2. Kepala Bakeuda (Badan Keuangan Daerah)3. Kepala BKPSDM (Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber…
