
Apel Kerja Tingkatkan Kedisiplinan ASN
PURBALINGGA, HUMAS – Apel kerja bagi jajaran Aparatur Sipil Negara (ASN) selain untuk memenuhi amanat ketentuan perundang-undangan, juga untuk meningkatkan disiplin para pegawai. Inilah yang selama ini digalakan oleh Bupati Purbalingga Tasdi untuk mengubah anggapan PNS “memble” menjadi PNS yang disiplin. Menurut Bupati, salah satu kendala yang menghambat kemajuan Indonesia adalah kedisiplinan. Baik kedisiplinan pegawainya…